Path: Top » Tugas Akhir / Skripsi November 2018

SISTEM INFORMASI RAWAT JALAN PADA PRAKTEK BIDAN SUGIARTI PEKALONGAN

OUTPATIENT INFORMATION SYSTEM AT SUGIARTI MIDWIFE PEKALONGAN

November 2018
Undergraduate Theses from ICTech
Oleh : MONICA PERSIANA SEKAR KINANTI, STMIK Widya Pratama
Dibuat dengan 1 file

Keyword : Sistem Informasi Rawat Jalan, Bidan Sugiarti, GUI, UAT
Subjek : PRAKTEK BIDAN SUGIARTI PEKALONGAN
Kepala Subjek : SISTEM INFORMASI RAWAT JALAN

Praktek Bidan Sugiarti merupakan suatu tempat pelayanan kesehatan yang memiliki 3 pelayanan yaitu pelayanan ibu hamil, pelayanan KB dan imunisasi. Kendala yang dihadapi Praktek Bidan Sugiarti yaitu proses pendataan pasien, hasil rekam medis pasien, dan data pribadi pasien yang masih ditulis di dalam kartu pasien. Proses pembuatan Sistem Informasi Rawat Jalan Pada Praktek Bidan Sugiarti ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman Java dengan editor Netbeans dan menggunakan MySQL sebagai databasenya, dikembangkan dengan metode pengembangan sistem waterfall. Alur sistem digambarkan dengan menggunakan alat bantu Unified Moddeling Language (UML), desain tampilan digambarkan dengan Lembar Kerja Tampilan (LKT) yang dirancang dengan tampilan sederhana. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu berupa hasil wawancara kepada Ibu Bidan Sugiarti dan metode pengujian yang digunakan adalah GUI dan UAT. Dari hasil metodologi penelitian diatas didapatkan suatu output berupa laporan yang meliputi laporan data pasien, laporan kunjungan pasien, laporan riwayat kunjungan pasien dan laporan pembayaran. Dengan adanya sistem baru ini akan lebih mempermudah bidan dalam mencari data pasien serta mencetak laporan sesuai dengan kebutuhan.

Deskripsi Alternatif :

The practice of Midwives Sugiarti is a health service that has 3 services namely services of pregnant women, the Ministry of the KB and immunization. Constraints facing the practice of Midwives Sugiarti, namely the process of logging the patient, the patient's medical record, results and personal data of patients still are written in the patient's card. The process of making Outpatient information system on the practice of Midwives Sugiarti is created using the Java programming language with the Netbeans editor and uses MySQL as its database, systems development methods developed with the waterfall. The system flow is described using the Unified tools Moddeling Language (UML), the design of the display are described with the worksheet display (LKT) designed with a simple display. Data collection methods used namely in the form of interviews to Mrs. Sugiarti and testing method used is the GUI and UAT. From the results of the above research methodology obtained an output in the form of a report which includes the patient data reports, report history, report patient visits history and report payments. The existence of this new system will further facilitate midwives in search of patients as well as print reports according to your needs.

Beri Komentar ?#() | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID PublisherICTech
OrganisasiSTMIK Widya Pratama
Nama KontakSlamet Joko Prasetiono, S.T.,M.Kom
AlamatJl. Patriot no. 25
KotaPekalongan
DaerahJawa Tengah
NegaraIndonesia
Telepon0285-427816 , 0285-427817
Fax0285-427815
E-mail Administratorp3m@stmik-wp.ac.id
E-mail CKOp3m@stmik-wp.ac.id

Print ...

Kontributor...

  • Devi Sugianti, M.Kom

    Nur Ika Royanti, M.Kom, Editor: Slamet Joko Prasetiono, S.T.,M.Kom

Download...